Gara-gara banyak pihak yang tak bertanggung jawab menyebar informasi artis-artis yang terlibat prostitusi, Kartika Putri begitu dirugikan. Sedang jalan di pusat perbelanjaan, Kartika bahkan diteriaki cewek <em>pek'go</em>.
Majeis Ulama Indonesia (MUI) Provinsi Jawa Barat mencekal delapan orang penyanyi dangdut yang dinilai memiliki aksi panggung seronok. Anisa Bahar adalah salah satunya. Saat disinggung mengenai pencekalan itu, Annisa mengaku bingung.
Baru saja menghirup udara bebas, mantan tunangan Zaskia Gotik, Vicky Prasetyo kembali ditangkap karena kasus pemalsuan surat tanah. Ibunda Vicky, Emma Fauzia mengatakan kali ini sang anak benar-benar depresi.