detikSport
Jadwal Denmark Open 2024: 6 Wakil Indonesia Berlaga di 16 Besar
Denmark Open 2024 telah memasuki babak 16 besar. Enam wakil Indonesia bakal berlaga di babak tersebut hari ini. Berikut jadwalnya.
Kamis, 17 Okt 2024 11:34 WIB