detikNews
Sebut Chavez Pemimpin Unik, Assad Sangat Kehilangan
Presiden Suriah Bashar al-Assad berkabung atas kepergian Presiden Venezuela Hugo Chavez. Assad menyebut kepergian Chavez merupakan kehilangan besar bagi dirinya dan rakyat Suriah.
Kamis, 07 Mar 2013 12:30 WIB







































