Wakil Kepala Staf Angkatan Laut yang sebelumnya dijabat Laksdya Widodo kini berpindah tangan.Jabatan tersebut kini dipegang oleh Laksda Arie Henrycus Sembiring.
Laksamana Pertama TNI Muchamad Richad resmi menjabat Komandan Pusat Polisi Militer Angkatan Laut (Danpuspomal) menggantikan Brigjen TNI Marinir Gunung Heru.
Brigjen Buyung Lalana resmi menjabat sebagai Dankormar menggantikan Mayjen A Faridz Washington. Acara serah terima jabatan ini dipimpin Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Ade Supandi.
Letjen Moeldoko resmi menerima tampuk kepemimpinan AD dari Jenderal Pramono Edhie Wibowo. Sertijab tersebut dilaksanakan di Mabes TNI AD, Jl Veteran, Jakarta Pusat.
Tongkat Panglima Komando Armada Kawasan Timur (Pangarmatim) resmi diserahterima kepada Laksamana Muda TNI Agung Pramono. Upacara sertijab dipimpin KSAL, Laksamana TNI Soeparno, di Dermaga Koarmatim.
Tongkat komando Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) berpindahtangan dari Laksamana TNI Agus Suhartono ke Laksamana Madya TNI Soeparno. Serahterima jabatan ini sendiri dipimpin langsung Jendral Djoko Santoso.
Jabatan Panglima Komando Armada RI kawasan Timur dan Gubernur Akademi Angkatan laut (AAL) diserahterimakan dari pejabat lama Laksamana Muda TNI Among Margono ke pejabat baru Laksamana Muda TNI Bambang Suwanto.
Jabatan Gubernur Akademi Angkatan Laut (AAL) secara resmi diserah terimakan dari Laksamana Muda TNI Bambang Suwarto kepada Laksamana Pertama TNI Hari Bowo. Upacara militer sertijab ini bertempat di Dermaga, Ujung, Koarmatim, Surabaya.