Penyidik Bareskrim Polri berencana minta keterangan artis Ria Irawan seputar kegiatan endorsement First Travel. Ria rencananya akan diperiksa pekan depan.
Artis Syahrini dijadwalkan menjalani pemeriksaan lanjutan terkait First Travel hari ini. Syahrini akan dimintai keterangan sebagai saksi dalam kasus ini.
Kasus First Travel yang dimiliki oleh Anniesa Hasibuan dan sang suami semakin berkembang. Kini, Vicky Shu diperiksa di Bareskrim Mabes Polri, Gambir, Jakarta.