Ada yang unik saat Presiden Prabowo Subianto menerima kunjungan Ketua MPR China (CPPCC) Wang Huning. Prabowo memamerkan foto bayi panda bernama Satrio.
Kasus Erika Carlina dan DJ Panda berkembang. Polda Metro Jaya resmi naikkan laporan pengancaman ke tahap penyidikan, DJ Panda akan diperiksa pekan depan.
Perseteruan Erika Carlina dan DJ Panda berlanjut. Erika membuka pintu damai dengan syarat pengakuan atas pencemaran nama baik. Apa langkah DJ Panda selanjutnya?
Proses hukum kasus dugaan pengancaman antara Erika Carlina dan DJ Panda masih terbuka untuk damai. Pengacara menyatakan ada itikad baik dari kedua belah pihak.
Taman Safari Indonesia mengumumkan kelahiran bayi panda raksasa, Satrio "Rio", hasil kolaborasi konservasi dengan China. Ini simbol kemajuan pelestarian satwa.
Aktris Erika Carlina bahagia menyambut kelahiran putra pertamanya, Andrew Raxy Neil. DJ Panda dan selebritas lainnya memberikan ucapan selamat di Instagram.
DJ Panda selesai diperiksa Polda Metro Jaya terkait dugaan pengancaman terhadap Erika Carlina. Dia tidak berkomentar dan menyerahkan pada kuasa hukumnya.