detikNews
Bantuan Pangan Nontunai Tersendat, 840 Keluarga di Jombang Gigit Jari
Ratusan penerima Bantuan Pangan Nontunai (BPNT) di Jombang harus gigit jari. Karena selama beberapa bulan terakhir, pencairan BPNT tersendat.
Jumat, 27 Sep 2019 14:31 WIB







































