detikTravel
Wisatawan Diimbau Jauhi DAS Gunung Semeru, Ada 36 Letusan dalam 6 Jam
Erupsi gunung Semeru masih patut diwaspadai. Wisatawan dan pendaki diimbau untuk menjauhi Daerah Aliran Sungai (DAS) di sekitar gunung Semeru.
Jumat, 21 Nov 2025 16:41 WIB







































