Fans XODIAC dan X-BLISS memadati Allo Bank Festival 2025 di Istora Senayan. Mereka kompak mengenakan baju hijau muda dan siap menyaksikan penampilan idolanya.
Pemerintah Kota (Pemkot) Mataram menggenjot proses pemulihan infrastruktur pasca banjir bandang beberapa pekan lalu. Pasalnya, hampir 100 bangunan rusak berat.