MUI Jakut mengapresiasi langkah polisi dalam pengamanan serta pengaturan lalu lintas untuk mengurai macet saat bongkar muat peti kemas beberapa waktu lalu.
Jalan Yos Sudarso, Jakarta Utara, macet parah hingga sore ini. Kemacetan yang terjadi sejak dini hari itu disebabkan oleh meningkatnya aktivitas bongkar muat.
Gubernur Jakarta, Pramono Anung menyampaikan permohonan maaf atas macet horor yang terjadi di Tanjung Priok. Pramono menyebut pengelola tidak profesional.
Kemacetan di Tol Wiyoto menuju Tanjung Priok disebabkan oleh peningkatan volume bongkar muat truk. CMNP dan Pelindo berupaya mengurai kepadatan lalu lintas.
Massa buruh gelar aksi di depan Pos 9 Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara. Demo digelar buntut macet horor akibat bongkar muatan peti kemas di pelabuhan.