detikInet
Danny Buldansyah, Veteran Telekomunikasi di Kursi Wadirut Tri
Hutchison 3 Indonesia (Tri) bisa bernafas lega karena berhasil mendatangkan sosok yang sangat berpengalaman di industri jaringan seluler sebelum mengomersialisasikan layanan seluler 4G akhir 2015 nanti.
Senin, 13 Jul 2015 15:36 WIB







































