Riset Counterpoint mengungkap Gen AI akan hadir di semua segmen smartphone. Tahun 2028, HP Rp 1 jutaan pun sudah dibekali fitur AI canggih dan personal.
Kemenbud RI menutup IPACS 2025 di Kupang, menegaskan komitmen budaya antarnegara Pasifik. Deklarasi bersama fokus pada keberlanjutan dan kolaborasi budaya.
Gubernur Jatim Khofifah bertemu PM Singapura Lee Hsien Loong untuk membahas kerja sama strategis dalam program Rising Fellowship demi kemajuan Jawa Timur.
PT Merdeka Copper Gold mengembangkan proyek tambang tembaga bawah tanah di Tujuh Bukit, Banyuwangi, dengan potensi besar dan investasi hingga US$ 1,5 miliar.