detikNews
Putin Sambut Hangat Kemenangan Obama
Presiden Rusia Vladimir Putin menyambut hangat kemenangan Barack Obama dalam pilpres AS. Putin bahkan secara langsung mengirim telegram kepada Obama yang berisi ucapan selamat.
Rabu, 07 Nov 2012 18:24 WIB







































