detikNews
Myanmar Batal Jadi Pemimpin ASEAN, Pukulan Keras Bagi Para Jenderal
Asia Tenggara setuju untuk membatalkan Myanmar mengambil alih kepemimpinan bergilir ASEAN. Keputusan itu menjadi pukulan keras bagi para jenderal Myanmar.
Rabu, 06 Sep 2023 16:50 WIB