detikNews
Pohon Tumbang di Senayan, Rute TransJakarta Koridor 1 Dialihkan
Pohon tumbang di Senayan mengakibatkan pengalihan rute bus Transjakarta Koridor 1. Halte Masjid Agung dan ASEAN tidak dilayani sementara.
14 jam yang lalu







































