Penyidik membantah mengintimidasi Ammar saat pengambilan berita acara pemeriksaan (BAP) kasus dugaan penjualan narkotika dengan terdakwa Ammar Zoni dkk.
Sidang kasus narkoba Ammar Zoni di Pengadilan Jakarta Pusat mengungkap perannya sebagai gudang sabu. Ia dijanjikan imbalan untuk setiap gram yang disimpan.
Sidang kasus narkoba Ammar Zoni kembali digelar. Saksi polisi membantah tuduhan kekerasan selama pemeriksaan, meski JPU menekankan pentingnya kejujuran.
Jaksa putar video pengakuan terdakwa kasus narkotika Ammar Zoni di persidangan. Terdapat testimoni beberapa terdakwa terkait kepemilikan dan peredaran narkoba.
Terdakwa narkotika Ammar Zoni tampil beda di persidangan, mengenakan baju krem dan membawa tasbih. Sidang lanjutan digelar di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat.
Hakim memeriksa langsung barang bukti Ferrari dan Harley Davidson dalam sidang kasus suap migor. Proses ini untuk mencari kebenaran materiil terkait TPPU.