Untuk menggenjot perekonomian di wilayah perbatasan, pemerintah akan membangun fasilitas pendukung di Pos Lintas Batas Negara (PLBN) senilai Rp 1,5 triliun
Kementerian PUPR telah menyelesaikan 7 pos perbatasan senilai Rp 944 miliar. Pos tersebut diserahkan kepada Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP).