Thomas Djiwandono resmi terpilih menjadi Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) usai menjalani uji kelayakan dan kepatutan di Komisi XI DPR, Senin (26/1/2026).
Wamenkeu Thomas Djiwandono terpilih sebagai Deputi Gubernur Bank Indonesia. Ia berkomitmen untuk mendorong pertumbuhan ekonomi inklusif dan berkelanjutan.
Thomas Djiwandono menunjukkan surat dirinya bukan lagi kader Gerindra saat uji kelayakan Deputi BI di DPR. Dia resmi mengundurkan diri per 31 Desember 2025.
Wihadi Wiyanto mengkritik OJK soal transparansi penanganan scam. Ia meminta kejelasan pelaku dan proses hukum di balik pengembalian dana Rp 161 M ke korban.
Fraksi Partai Gerindra DPR RI mendukung Polri di bawah Presiden. Mereka mendorong pengawasan publik dan internal Polri untuk transparansi dan akuntabilitas.