Pabrik Sanken di Cikarang akan ditutup pada Juni 2025. Penutupan ini terkait permintaan induk perusahaan di Jepang untuk alih produksi ke semikonduktor.
Gubernur Bali Wayan Koster menanggapi tutupnya pabrik Coca Cola dan PHK 70 karyawan. Menurutnya, itu bisnis orang lain dan bukan akibat kebijakan plastik
27 pabrik singkong di Lampung kompak menghentikan operasional selama tiga hari usai Gubernur menetapkan harga singkong Rp 1.350/kg dengan potongan 30%.