detikPop
Video: Harry Styles Taklukkan Tokyo Marathon dengan Mengesankan
Harry Styles ikuti gelaran Tokyo Marathon pada 2 Maret lalu. Eks personel One Direction itu berhasil mencatat waktu yang mengesankan untuk jarak 42,2 km.
Selasa, 04 Mar 2025 22:02 WIB