Presiden Prabowo Subianto melantik Purbaya Yudhi Sadewa sebagai menteri keuangan menggantikan Sri Mulyani. Langkah Prabowo dinilai berani dan perlu diapresiasi.
Presiden Prabowo Subianto melantik Purbaya Yudhi Sadewa sebagai Menkeu baru, menggantikan Sri Mulyani. Pelantikan berlangsung di Istana Negara, Jakarta.
Purbaya Yudhi Sadewa dilantik sebagai Menteri Keuangan menggantikan Sri Mulyani. Ia terkejut mengetahui penunjukannya hanya 3,5 jam sebelum pelantikan.