detikNews
Bayi Terbungkus Selimut Ditemukan di Saluran Air di Depok
Seorang bayi berjenis kelamin laki-laki ditemukan di saluran air Sukmajaya, Depok, Jawa Barat. Bayi itu ditemukan dalam kondisi hidup dan terbungkus selimut.
Senin, 11 Nov 2024 04:42 WIB