detikSport
Ryan: Juara di Indonesia Open? Insyaallah
Penampilan Ryan Agung Saputra bersama pasangannya, Angga Pratama, terbilang menjanjikan di Piala Sudirman lalu. Ia pun bertekad melanjutkan performanya dengan meraih prestasi di Indonesia Open.
Selasa, 04 Jun 2013 19:02 WIB







































