detikNews
Kiai Sepuh Jatim Apresiasi Pernyataan Jokowi dan Prabowo Pasca Keputusan MK
Kiai sepuh se Jatim menyambut baik keputusan MK. Dia berharap semua pihak bisa menghormati dan menjalankan keputusan konstitusional sengketa pilpres kali ini.
Jumat, 28 Jun 2019 15:32 WIB







































