Sepakbola
Arsenal Vs Everton: Menang 2-1, The Gunners Tetap Gagal Juara
Arsenal comeback untuk menang 2-1 melawan Everton. Namun, kemenangan ini tak cukup membawa mereka juara karena Manchester City menang lawan West Ham United.
Senin, 20 Mei 2024 00:02 WIB