Sepakbola
Juventus Ditundukkan LA Galaxy 1-3
Juventus kembali menelan kekalahan di Guiness International Champions Cup. Menghadapi Los Angeles Galaxy, juara Serie A itu dipaksa menyerah dengan skor akhir 1-3.
Minggu, 04 Agu 2013 11:40 WIB







































