detikNews
Bius-Perkosa 10 Wanita, Mahasiswa S2 China di Inggris Dibui Seumur Hidup
Seorang mahasiswa S2 yang berasal dari China divonis hukuman penjara seumur hidup. Ia dihukum usai membius dan memperkosa 10 wanita di Inggris.
Jumat, 20 Jun 2025 01:56 WIB