detikJateng
Nomor Urut Pilbup Semarang 2024: Ngesti-Arifah 1, Huda-Yarmuji 2
Pasangan calon (paslon) bupati dan wakil bupati Semarang mengikuti pengundian nomor urut untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Semarang 2024.
Senin, 23 Sep 2024 22:27 WIB