detikNews
Debat Pilpres AS Dimulai, Kamala Harris dan Donald Trump Berjabat Tangan
Wakil Presiden Kamala Harris dan mantan Presiden Donald Trump berjabat tangan saat debat Pilpres AS dimulai. Harris mengajak Trump untuk berdebat dengan baik.
Rabu, 11 Sep 2024 08:38 WIB