Trump menyebut rencana Elon Musk membentuk partai politik baru sebagai hal yang "konyol". Musk merupakan mantan penasihat dan penyokong dana kampanye Trump.
Pakar Hubungan Internasional dari Universitas Indonesia Hikmahanto menilai partai baru bikinan Elon Musk tak akan sedominan Partai Demokrat dan Partai Republik.