Kebakaran pabrik kain di Cikancung, Bandung, terjadi pada Minggu (2/11/2025). Petugas pemadam berjuang mengendalikan api yang membesar. Warga merekam dan viral.
Seorang pria di Makassar ditangkap karena menggalang donasi fiktif untuk korban kebakaran. Ia mengaku sering melakukan aksi serupa untuk kebutuhan sehari-hari.