detikNews
Terseret Angin Kencang, Kapal Tongkang Terdampar di Cilincing
Satu unit kapal tongkang dengan nama lambung Camar Jawa terdampar di Cilincing, Jakarta Utara. Kapal tersebut terdampar diduga karena terseret angin kencang.
Jumat, 07 Feb 2025 02:43 WIB