Cuaca ekstrem sedang melanda Kanada dan sebagian Amerika Serikat. Jalanan tertutup es, membuatnya licin dan berpotensi mengakibatkan kecelakaan. Petugaspun mencari cara untuk mencairkan lapisan es tersebut, salah satunya dengan sari bit dan air rendaman keju.
Chef Antonio tak hanya memberikan trik mengaduk adonan tetapi tiap peserta dibimbing membulatkan adonan, memijit adonan plus memutarnya. Hasilnya, kulit pizza yang kres..kres kriuk! Mulutpun tak berhenti mengunyah pizza mengepul dari oven berlelehan keju. Hmm... mamma mia!
Trend terbaru hidangan Italia akan kami beberkan. Hidangan bermutu dengan pilihan rasa dan nutrisi yang seimbang sehingga bukan hanya lezat tetapi juga sehat. Chef Flavio Manzoni akan membuka rahasia dapur Italia khusus untuk Anda. Bukan hanya itu, seluk beluk soal pasta juga bakal dibeberkan oleh Mrs. Graziella Fieta, nyonya ahli pasta yang khusus datang dari Italia. Buruan saja daftarkan nama Anda, tempat terbatas!!!Cooking With Style Februari 2008
Dalam kelas ini setiap bahan harus dipegang, diraba, dicium dan dicicip! Agar pengenalan bahan jadi komplet. Sampai pada tiap tahapan memasak, peserta harus mencicip, mencicip dan mencicip lagi. Bukan jadi kekenyangan tetapi justru ketagihan!