Polda Riau memetakan 10 titik rawan kemacetan dan 3 titik rawan kecelakaan untuk malam tahun baru. Kapolda ingatkan larangan pesta kembang api dan konvoi.
Ribuan warga memadati Taman Sangkareang, Mataram, merayakan tahun baru secara mandiri meski perayaan resmi ditiadakan. Suasana ramai dan penuh harapan.
Perayaan yang lebih tenang memberi ruang untuk menyambut tahun baru dengan ritme lebih manusiawi, tanpa stimulus berlebih, dan risiko overstimulasi emosional.