detikFinance
100 Perajin Batik Belajar Jurus Bikin Produk yang Laris di Dunia
Pemerintah mendorong penggunaan pewarna alami dalam produksi batik di Cirebon. Sekitar 100 perajin batik digembleng agar hasil karyanya memiliki daya saing.
Rabu, 10 Jul 2019 13:10 WIB







































