detikKalimantan
Borneo FC Bangkit, Taklukkan PSM Makassar 2-1 Usai 4 Laga Tanpa Kemenangan
Borneo FC bangkit dengan kemenangan 2-1 atas PSM Makassar. Joel Vinicius jadi pahlawan dengan dua gol. Ia bicara soal pentingnya kerja tim dan kepercayaan diri.
Sabtu, 03 Jan 2026 21:27 WIB







































