detikNews
Ciputat Hujan Deras, Lalin Macet parah
Hujan deras menerpa kawasan Ciputat sejak siang tadi. Akibatnya, Jalan Arya Putra, Ciputat, Banten, digenangi air setinggi 50 cm yang membuat arus lalu lintas yang menghubungkan Ciputat dan Jombang terputus.
Sabtu, 05 Mei 2012 17:55 WIB







































