detikNews
Pemerintah Harus Proaktif Jemput Nunun di Thailand
Partai Golkar meminta agar pemerintah proaktif membantu Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memulangkan Nunun Nurbaeti dari Thailand. Langkah ini penting dilakukan untuk menunjukan keseriusan pemerintah dalam memberantas korupsi.
Minggu, 05 Jun 2011 08:44 WIB







































