detikFinance
Airlangga soal 28 Negara 'Pasien' IMF: RI Relatif Kuat
Presiden Joko Widodo menyebut ada 28 negara meminta bantuan dari IMF. Menko Perekonomian Airlangga Hartarto menyebut saat ini RI aman dari masalah keuangan.
Selasa, 11 Okt 2022 17:03 WIB







































