Wolipop
Cara Channing Tatum Menjaga Pernikahannya Agar Tetap Harmonis
Channing Tatum, aktor yang pernah dinobatkan sebagai Pria Terseksi itu semakin terlihat 'hot' di mata wanita karena sikap lembut dan mesranya kepada sang istri, Jenna Dewan yang selalu ditunjukkannya di depan publik. Tak heran, pernikahan mereka yang telah berjalan selama enam tahun itu pun tampak selalu kompak dan harmonis. Apa rahasianya?
Senin, 06 Jul 2015 18:35 WIB







































