Sebanyak 147 jemaah calon haji dari Gresik mengikuti prosesi pamitan keberangkatan. Plt Bupati Alif mengingatkan pentingnya menjaga kesehatan dan saling bantu.
Jemaah haji kloter 30 dari Sukabumi tiba dengan selamat. Dari 267 jemaah, 264 sehat, dua dirawat, dan satu luka ringan. Wali Kota Ayep Zaki menyambut mereka.