detikNews
Banjir di Kampung Melayu Kecil Surut, Warga Sibuk Bersih-bersih
Banjir kiriman dari Bogor juga menggenangi pemukiman penduduk di Kampung Melayu Kecil, Jakarta Timur. Kini air yang menggenangi rumah warga sudah mulai surut.
Rabu, 25 Nov 2015 12:32 WIB







































