Pria perlu menjaga kesehatan organ intimnya. Ada makanan yang bisa diasup untuk menjaga kesehatan Mr P sekaligus meningkatkan jumlah dan kualitas sperma.
Makanan pembangkit gairah seksual bisa dikonsumsi agar selalu romantis dengan pasangan. Lima makanan berikut pun rasanya enak dan bikin 'hot' di ranjang.
Penyuka seafood dan pedas bisa menghangatkan badan dengan tomyam berisi aneka seafood. Rempah segar dalam sup ini bikin badan jadi hangat dan berkeringat.
Pindang ikan ini cocok dikonsumsi untuk mereka yang sedang berdiet lemak. Rasanya asam segar, apalagi ditambah cabe jadi pedas nendang. Enak dimakan hangat.