detikNews
10 Ribu Personel Polisi Dibantu TNI Siap Amankan Pelantikan Ahok Jadi Gubernur
Polda Metro Jaya menyiapkan 10.124 personil untuk mengamankan pelantikan Gubernur DKI Jakarta. Personil akan disebar di 5 ring pengamanan.
Senin, 17 Nov 2014 08:24 WIB







































