Hasil rapat pleno FPDIP sepakat mempersilakan anggota fraksinya menginterupsi pidato kenegaraan SBY pada 16 Agustus. Terutama jika ada hal-hal yang tidak sesuai dengan perbaikan untuk rakyat.
Jakarta seakan menjadi 'tumpukan' orang susah. Rumah kumuh pun menjamur di ibukota. Untuk mengatasinya, Gubernur Sutiyoso akan membangun rusun dengan anggaran triliunan rupiah.
Memang tak ada aturan melarang pejabat menerima gaji ke-13. Tapi mengingat tunjangan yang sudah sedemikian wah, tak ada salahnya pejabat punya sensitivitas.