detikFood
Unik! Restoran Ini Sajikan Ramen Pakai Kuah Cola
Ramen idealnya disajikan dengan kuah kaldu hangat dan gurih. Namun sebuah resto di Jepang menyajikan ramen dengan kuah cola. Kamu mau coba?
Senin, 23 Mar 2020 15:00 WIB