detikFinance
Agus Marto Waspada RI Jadi 'Korban' Perdagangan Bebas
Pemerintah minta industri dalam negeri siap hadapi perdagangan bebas (FTA/free trade agreement). Terlebih dengan adanya kesepakatan FTA dengan Australia dan New Zeland.
Sabtu, 22 Okt 2011 12:09 WIB







































