detikFinance
Diintai Profit Taking, IHSG Menguat Tipis Saja
Suasana bullish masih menyelimuti IHSG, dengan sentimen positif dari keluarnya laporan keuangan emiten. IHSG diprediksi masih akan berlanjut menguat meski tipis-tipis saja.
Senin, 21 Feb 2011 07:32 WIB







































