detikNews
Bulan Ramadan, KPU Larang Capres Cawapres Kampanye Lewat Kegiatan Sosial
Memasuki bulan Ramadan yang tinggal menghitung hari, Komisi Pemilihan Umum (KPU) mewanti-wanti pasangan capres cawapres untuk tidak berkampanye melalui kegiatan sosial. Sebab dikhawatirkan berpotensi politik uang (money politics).
Rabu, 11 Jun 2014 17:29 WIB







































