detikNews
Polisi Dalami Perampok Rp 2 M di Jatibening Kenal dengan Korban
Polisi masih melakukan pendalaman soal dugaan 4 perampok yang beraksi di Perumahan di Jatibening, Bekasi. Tapi ada dugaan pelaku yang masuk ke kompleks dengan melompati pagar dan kabur.
Kamis, 18 Apr 2013 14:59 WIB







































